Berita sidikkasus.co.id
MUARA ENIM – Rabu.18 Januari 2023.
Pembangunan Balai Desa sebagai salah satu prioritas utama dalam meningkatkan potensi suatu desa agar seluruh masyarakat desa bisa merasakan kenyamanan dalam melakukan pengurusan surat menyurat ataupun pengurusan yang lain.
Namun sangat di sayangkan akibat ulah oknum pemborong yang dalam pengerjaan proyek pembangunan balai desa di duga asal jadi hingga membuat manfaat dan tujuan pemerintah tidak terwujud seperti yang terjadi di sebuah proyek pembangunan balai desa kota baru kecamatan Lubai kabupaten Muara Enim provinsi Sumatera Selatan.
Berdasarkan temuan tim media / LSM serta informasi dari masyarakat
Memang benar telah ditemukan bahwasanya balai desa tersebut tak mampu menahan curah hujan hingga membuat genangan air di lantai balai desa, sebut saja atap baru di pasang di kerjakan “asal jadi” terhadap temuan di harapkan tim pengawas dan PPK dari dinas DPMD kabupaten Muara Enim agar segera terjun kelapangan untuk mengatasi keluhan masyarakat dan menjalankan tugas yang telah di percayakan oleh pemerintah.
Korlap provinsi Sumatera
(Iswahyudi)
Komentar