Berita Sidikkasus.co.id
AGAM SUMBAR – Sebuah minibus merk Daihatsu Grand Max No Pol B 9396 FCF tabrakan Dengan Mikrobus Dagang Pesisir dengan merk Mitsubishi No Pol BA 7915 TU, dan penyebabnya hilang kendali di jalan umum Tanjung Mutiara Agam dekat Jorong Gasan Kaciak Nagari Tiku Selatan Kec Tanjung Mutiara Kab Agam.
Dimana terjadinya musibah terbut pada hari selasa tanggal 12 bulan Oktober 2021 sekira pukul 14.00 Wib yang dikemudikan oleh RIDO dengan membawa penumpang NANDA melaju dari arah Tiku menuju Sungai Limau.
Bus Pesisir yang dikemudikan oleh NOVENDRI dengan membawa penumpang JERRI yang melaju dari arah berlawanan yaitu dari arah Sungai Limau menuju arah Tiku, sedangkan Pengemudi Kendaraan Mikrobus Dagang Pesisir merk Mitsubishi No Pol BA 7915 TU A.n NOVENDRI dan penumpang JERRI juga mengalami luka-luka dan dibawa ke RSUD Lubuk Basung Kab. Agam
Asik melanjutkan, minibus itu membawa gerabah. Saat hilang kendali dan lalu masuk ke jalur arah berlawanan. Sehingga tabrakan kendaraan tersebut dalam hal tersebut pihak kepolisian langsung turun tangan bersama personilnya untuk menyelamatan para warga yang mengalami musibah tersebut.
Polisi, terang Asik, masih mencari tahu penyebab pasti kecelakaan. Namun dari olah TKP sementara, besar kemungkinan kecelakaan itu terjadi akibat pengendara minibus mengantuk, kecapekan, atau lalai.(Syafrianto)
Komentar