Berita sidikkasus.co.id
Konsel – Enam orang tersangka pencurian sapi di kabupaten konawe selatan (konsel) di bekuk satuan reserse kriminal (satreskrim) polres konsel,
Masing – masing AL (49) warga desa lumba lumba kecamatan batalaiworu, JM (48), AB (56), KM (30), MA (44),
YR alias BG (44) ke lima orang warga desa lalonggombu, kecamatan lainea, (konsel)
Berdasarkan laporan masyarakat pihak kepolisian polres konsel segera bertindak menangkap enam orang pelaku pada saat melakukan aksi nya di desa matabubu jaya, Kecamatan Lainea, (Konsel) . kamis 16/4/2020)
Para pelaku melakukan aksi nya dengan cara menembak sapi mengunakan senjata pcp, dan kemudian sapi tersebut di muat mengunakan mobil jenis hilux,” ungkap kasat reskrim polres konsel AKP Fitrayadi,
Barang bukti yang telah di amankan
satu pucuk senjata Pcp, satu unit kendaraan roda empat mobil hilux nopol DT 9645 TE, satu ekor sapi yang sudah mati, dua parang,
Para pelaku di jerat pasal 363 ayat(1) dan(4) jo pasal 55,56 KUHP dengan ancaman 7 tahun penjara.
(Iswan safar)
Komentar