NGUMPUL CERDES KADES SE- DAPIL IV SELATAN BANYUWANGI

Berita Sidikkasus.co.id

BANYUWANGI – Mengutip cerita dalam pewayangan dengan adanya Kyai lurah semar badranoyo yang merupakan seorang penasihat sekaligus pengasuh para ksatria. Selain itu, karakter Semar ini merupakan tokoh dengan karakter yang sederhana, jujur, tulus, berpengetahuan, cerdas, cerdik, juga memiliki mata batin yang begitu tajam dalam menciptakan keamanan dan ketertiban masyarakat diambil dalam kegiatan arisan rutin diikuti para Kades dengan mengundang
Dalam kegiatan yang dilaksanakan di desa Tegalsari, Tegalsari, Banyuwangi Jatim”.

Kepala desa Gradjagan mengatakan, “Dari hasil silahturahim dan konsolidasi di desa Tegalsari yang didapat, membentuk kegiatan paguyuban arisan antar Kades se-dapil IV Banyuwangi Selatan. Pertemuan tersebut menghasilkan mufakat bersama memilih ketua koordinator yaitu Waris Kades Karangmulyo, Tegalsari, dalam mufakat muncul ide kreatif membentuk arisan rutin dilaksanakan 1 bulan sekali pertemuan jalin silaturahim tetap terjaga. Karena pertemuan antar Kades itu sangat penting untuk membangun komunikasi satu dengan yang lain, benar adanya masing-masing Kades beda karakternya, maka itu dilaksanakan pertemuan 1 bulan sekali dibarengi arisan ,” katanya.

Lebih lanjut Kades Supriyono, “Kebetulan momen pertemuannya pas mendekati Pilkada (Pemelihan Kepala Daerah) Pilbup ( Pemilihan Bupati) Banyuwangi 2021, menurutnya, ” karena ini pertemuan awal silahturahim dan konsolidasi , tidak ada yang mengarah ke “pilbup”artinya mendukung salah ‘satu cabub, belum tahu masalah itu, bisa juga bisa tidak, ” ungkapnya.

Dia menambahkan, ” Jelas dalam pertemuan itu membangun sinergitas atar Kades se-dapil IV selatan Banyuwangi dan terbentuk kegiatan arisan rutin 1 bulan sekali, kesepakatan itu sudah pinal, selanjutnya menunggu perkembangan pertemuan bulan depan di desa Sumberagung, Pesanggaran, Banyuwangi. Paguyuban ini masih awal dan belajar bersama, ngumpul cerdas ,guyub rukun sesama Kades,” pungkas kades Supriyono.
(Jon)

Komentar