Berita Sidikkasus.co.id
AGAM SUMBAR – Kasat Narkoba Polres Agam Polda Sumbar dan
Kbo Narkoba, Bhabin dan Babinsa mengajak masarakat untuk ikut giat Vaksinasi Covid-19.
Dimana kegistan ini dilaksanakan di Polindes Batang Piarau Kp.Pinang Kecamatan Lubuk Basung Kab.Agam Sumatera Barat,
Dalam rangka minimalisir penyebaran Covid-19 dan mendukung percepatan Program Vaksinasi Nasional, kasat Narkoba Polres Agam dan jajaran Polres Agam Polda Sumbar.IPTU. Awal Rama.SH. melaksanakan sambang menjalin talisilahturahmi di
Polindes batang piarau Kp.Pinang Kecamatan Lubuk Basung Kab.Agam Sumatera Barat, kamis (02/12/2021) sekitar pukul 09.00 wita.
Kasat Narkoba Polres Agam dan jajarannya Polda Sumbar. IPTU. Awal Rama.SH. memberikan edukasi tentang Vaksin Covid-19, khususnya soal manfaat vaksin dan program vaksinasi yang akan dilaksanakan oleh Polres Agam dan jajarannya secara massal, dalam rangka mensukseskan Program Vaksinasi Nasional dan terbuka untuk umum, bertempat Polindes Batang Piarau Kp.Pinang Kecamatan Lubuk Basung Kab.Agam Sumatera Barat, pada hari kamis tanggal 02 zDesember 2021 berupaya mengajak warganya untuk dapat mengikuti Vaksinasi Covid-19 gratis.
Dalam kesempatan tersebut, juga menyampaikan Disiplin Prokes Covid-19, dengan 5M (memakai masker, menjaga jarak, mencuci tangan menggunakan sabun di air yang mengalir atau handsanitizer, menghindari kerumunan dan mengurangi mobilitas.
Dalam kegiatan soialisasi dan imbauan, serta monitoring terus dilakukan Kasat Narkoba dalam mengajak warganya untuk dilakukan Vaksinasi Covid-19, dengan harapan masyarakat dapat meningkatkan imun dan selalu sehat bisa berjalan dengan lancar, aman dan tetap menerapkan protokol kesehatan”. Pungkasnya. (Syafrianto)
Komentar