Antisipasi Virus Covid 19 Kades Pulau Panggung Ikut Berjaga Di Posko Masuk Desa

Berita  Sidikkasus co .id

Muara Enim – Untuk antisipasi penyebaran Virus covid 19 kades beserta jajarannya menyiapkan posko penjagaan di batas desa agar supaya Memperkkecil kemungkinan akan masuknya dan menyebarnya virus Civid 19 ini ke desa pulau panggung kec.lawang kidul, Kab. Muara enim.

“Sebagai bentuk keperdulian kades Pulau Panggung Safri ,AR.dia selalu terlihat dan selalu hadir tiap saat,dan di setiap Masyarakan membutuhkan sesuatu,dari keterangan yang di ambil oleh awak media terhadap salah satu setaf pemerintahan desa pulau panggung ,Rita mengatakan,pak kades kami luar biasa di selalu stenbay dan berjaga di pos bahkan ke kantor pun jarang singgah semenjak didirikan pos pemantau di batas desa.

Safri menjelaskan saya sebagi kepala desa berharap virus ini segera Berahir supaya masyarakat bisa beraktivitas sebagai mana biasanya,kami siapkan posko ini,adalah salah satu bentuk antisipasi dalam memutus tali rantai virus corona,yang lagi melanda dunia saat ini.

Masih kata Safri,kami beserta tim beserta Bidan Desa pulau panggung Zubaidah,dan Angraini, akan berupaya sekuat tenaga tentunya atas dukungan sepenuhnya dari masyarakat pulau panggung hususnya.ucap safri.

Keterangan lain Dari Zubaidah sebagai Biadan di Desa ini,mengatakan kepada semua masyarakat supaya selalu menjaga kebersihan,dan selalu patuh aturan,Terutaman harus rajin” cuci tangan,dan selalu pake masker kalo keluar,
Karnena terus terang dari segi alat” kami masih kekurangan seperti,alat Perlindungan diri,sepet,masker sarung tangan,sepatu But dan jas ujan,sekali lagi kami berharap kerja sama dari masyarakat supaya virus ini tidak sampai ke Desa pulau panggung ini,tegas Zubaidah. (Alan)

Komentar