MUSDESUS, DESA MEGU GEDE LAKUKAN VALIDASI DAN PENETAPAN CALON PENERIMA (BLT)

Berita,Sidikkasus.co.id

CIREBON – Pemerintah Desa (Pemdes) Megu Gede Kecamatan Weru, Kabupaten cirebom gelar musyawarah desa khusus (Musdesus) BLT DD terkait perubahan undang-undang tentang anggaran Dana Desa (DD) 2020 untuk penyaluran Bantuan Langsung Tunai (BLT) di Ruang Balai Desa Megu Gade (08/05/20).

Kegiatan dihadiri oleh Camat Weru, Kepala Desa Megu Gade, Perangkat, Ketua BPD, LPMD, para ketua RT serta tokoh masyarakat.

Kuwu Iman Fitriyadi, Musdesus BLvT DD menfatakan, tersebut bertujuan untuk memutuskan siapa saja penerima BLT secara jelas. Selain itu, untuk mengetahui warga yang tercatat baik dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) atau Non DTKS.

“Musyawarah desa khusus ini kami laksanakan karena masih banyaknya tumpang tindih data pada penerima BLT yang selama ini menjadi polemik pihak pemdes,” papar ,iman

“Salain itu iya juga mengatakan, setelah hasil musyawarah terwujud maka, pembagian BLT sebesar Rp.600.000,- kepada 184 Kepala Keluarga (KK) Desa Megu Gade terhitung tiga bulan kedepan yaitu April, Mei dan Juni akan dilaksanakan,“ mudah-mudahan, dengan melakukan musdesus pembagian BLT tepat sasaran dan berjalan lancar,” jelasnya

Ia berharap, semua penerima manfaat BLT DD ini dapat terbantu serta bisa bersyukur atas rejeki yang diterimanya.

” Bagi yang belum kebagian harap bersabar, semoga kedepannya dapat semua kebagian secara merata.” pungkasnya. (LUBIS)

Komentar