Berita sidikkasus.co.id
BANYUWANGI – Srono, Wawasan Kebangsaan atau di kenal dengan istilah WASBANG adalah salah satu Metode pengarah kepada generasi muda untuk lebih menjiwai 4 pilar Bangsa Mulai Pancasila, UUD 1945, NKRI , dan Bhinneka Tunggal Ika. Rabu, 08 Maret 2023.
Babinsa Sumbersari Serka Endi Siswoyo membaur bersama para pelajar SMP Negeri 2 Srono dan Menyampaikan tentang Wasbang sebagai bekal hidup Berbangsa dan Bernegara di tengah Masyarakat sangatlah penting untuk diterapkan dalam kehidupan sehari-hari
Endi juga memberikan motivasi bahwa para pelajar hari ini merupakan Genarasi penerus Bangsa tanpa meninggalkan Dasar pemahaman Berbangsa dan Bernegara
Para siswa cukup antusias dan bersemangat dalam memperhatikan penyampaian dari Pemateri dengan hikmat
Sesekali sebagai langkah mencairkan suasana Audiensi kepada para siswa – siswi tidak sungkan untuk bercanda ria. (Jhon SDK)
Komentar